Selasa, 20 Maret 2012

Materi BK Karir


“MERENCANAKAN MASA DEPAN DENGAN KONSEP AKU”
 
 


 A.    Pengertian konsep AKU
Merencanakan masa depan dengan konsep AKU adalah bagaimana anda mewujudkan sebuah keinginana dengan memperhatikan keseimbangan dengan keselarasan antara AMBISI, KENYATAAN, dan USAHA.
A (ambisi) adalah kelebihan dan kekurangan pada diri anda yang dapat menjadi faktor pendukung dan penghambat terhadap sebuah ambisi
K (kenyataan) adalah kelebihan dan kekurangan pada diri anda yang dapat menjadi faktor pendukung dan penghambat terhadap sebuah ambisi
U (usaha) adalah suatu kegoiatan yang anda lakukan untuk mencapai ambisi atau keinginan anda
B.    Hubungan antara cita-cita / karier dengan konsep AKU
Tiada keberhasilan diraih tanpa persiapan yang matang, untuk mencapai keberhasilan atau kesuksesan diperlukan perencanaan dan pengambilan keputusan yang tepat, setelah anda pahami semua potensi yang ada baik dalam secara fisik dan psikis, kelebihan dan kekurangan yang anda miliki, maka anda dapat membuat rencana yang matang
C.    Konsep AKU dengan ESQ (Emotional Spiritual Quotient)
Dari gambaran perencanaan masa depan yang dibuat jika tidak ada hambatan maka AMBISI dapat diraihnya. Apabila ambisi tidak dapat tercapai karena faktor penghambat/ kendala yang tidak dapat diatasi maka dibutuhkan suatu kemampuan dari anada untuk dapat menerima kenyataan, bahwa ada kekuatan diluar diri kita yang mengatur hidup kita, pasi ada hikmah dibalik sebuah ambisi, semuanya kita kembalikan kepada Tuhan Yang Maha Esa. Kamampuan ini disebut juga dengan Emotional Spiritual Quotient, yaitu kemampuan seseorang untuk dapat memahami bahwa apapun yang dia lakukan didunia ini karena Tuhan YME . Semua kegiatan yang dikerjakannya selalu berorientasi kepada Tuhan yang Maha Esa, sehingga apabila terjadi kegagalan tidak akan putus asa dan mampu menjadikan hambatan menjadi sebuah peluang. Untuk itu anda harus kreatif agar dapat mengalihkan/ menemukan ambisi/cita-cita kebidang lain sehingga anda dapat sukses hidup didunia dan diakhirat.
Materi




1 komentar:

  1. (email anda masuk spam)
    - artikel dirapikan lagi
    - fitur2 blog bisa ditambahkan
    - jenis font,warna font harus disesuaikan
    - artikel dari mana sumbernya?? apakah sudah dikembangkan?

    BalasHapus